Peringati Hari Pahlawan dengan Gelar Karnaval dan Bazzar Makanan Sehat
SD Khadijah 2 Surabaya memiliki cara unik untuk peringati hari pahlawan, yakni dengan gelar karnaval dan bazzar makanan sehat Kamis, 10 November 2022. Untuk kegiatan karnaval para siswa dan guru menggunakan pakaian bertemakan pahlawan...